Meneruskan panggilan
Anda dapat meneruskan panggilan, misalnya ke nomor telepon lain, atau ke mesin
penjawab. Anda juga dapat meneruskan panggilan yang masuk ke kartu SIM 1 atau
kartu SIM 2 saat kartu SIM 1 tidak dapat dijangkai, dan sebaliknya. Fungsi ini disebut
keterjangkauan SIM Ganda. Anda harus mengaktifkannya secara manual.
Meneruskan panggilan
1
Dari Layar Beranda, ketuk .
2
Cari dan ketuk
Setelan > Panggilan.
3
Pilih kartu SIM.
4
Ketuk
Penerusan panggilan, kemudian pilih opsi.
5
Masukkan nomor tujuan untuk meneruskan panggilan, lalu ketuk
Aktifkan.
Mematikan pengalihan panggilan
1
Dari Layar Beranda, ketuk .
2
Cari dan ketuk
Setelan > Panggilan.
3
Pilih kartu SIM.
4
Ketuk
Penerusan panggilan.
5
Pilih opsi, kemudian ketuk
Nonaktifkan.
Mengaktifkan fungsi keterjangkauan SIM Ganda
1
Dari Layar Beranda Anda, ketuk .
2
Temukan dan ketuk
Setelan > Setelan SIM ganda > Keterjangkauan SIM
Ganda.
3
Seret penggeser di sebelah
Keterjangkauan SIM Ganda ke kanan.